Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Tivify

Tivify

2.49.0
19 ulasan
214.4 k unduhan

Platform saluran TV dalam bahasa Spanyol

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Carlos Martínez
Direviu oleh
Carlos Martínez
Content Team Lead

Tivify adalah platform TV untuk Android untuk streaming saluran-saluran TV terbesar di Spanyol. Dari antarmuka yang dirancang dengan baik, Anda dapat menemukan dan menonton banyak program live, atau jika mau menjelajahi bagian-bagian yang didedikasikan secara eksklusif untuk film dan serial TV.

Tivify menawarkan beberapa paket berlangganan, tetapi Anda juga dapat menonton saluran TV secara gratis. Dalam hal ini, Anda akan menemukan beberapa iklan; mana pun opsi yang Anda pilih, Anda dapat menyetel saluran apa pun dari ponsel Anda tanpa kesulitan.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Mutu gambar yang Tivify tawarkan sangat bagus. Melakukan screen cast ke TV atau perangkat Chromecast juga mudah. Dengan cara ini, hanya dalam hitungan detik, Anda dapat mengakses 80-an saluran live di layar lebar, bahkan jika Anda tidak memiliki penerima DTT.

Tivify memiliki lisensi untuk banyak saluran, termasuk La 1, Cuatro, La Sexta, Antena 3, dan Telecinco. Di sisi lain, pada bagian kedua Anda dapat menonton semua jenis film kapan pun mau. Anda bahkan dapat merekam dan menyimpan program kesukaan ke ponsel Anda untuk ditonton pada waktu yang lebih nyaman.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 7.0 ke atas

Pertanyaan umum

Apakah Tivify gratis?

Ya, Tivify gratis, jadi Anda tidak perlu membayar untuk menonton saluran TV dari smartphone Anda. Walaupun begitu, untuk menikmati beberapa konten khusus, Anda harus berlangganan plan premiumnya.

Bagaimana cara menonton Tivify di TV?

Cara menonton Tivify di TV sangat sederhana. Cukup download APK dari Uptodown dan instal di TV Android Anda, lalu masukkan kode enam digit di layar untuk menyandingkan kedua perangkat.

Bisakah saya menonton TDT dengan Tivify dari smartphone saya?

Ya, Anda dapat menonton TDT dengan Tivify dari smartphone Anda. Cukup instal aplikasi ini untuk menikmati banyak kanal secara gratis, termasuk Telecinco, Energy, Boing, dan Cuatro.

Informasi tentang Tivify 2.49.0

Nama Paket com.tvup.tivify.app.mobile
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori TV/Radio
Bahasa B.Indonesia
46 lainnya
Penerbit TVUp Media Telecom S.L.
Unduhan 214,396
Tanggal 8 Agt 2024
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 2.48.2 Android + 7.0 1 Jul 2024
apk 2.48.1 Android + 7.0 19 Jun 2024
apk 2.48.0 Android + 7.0 24 Mei 2024
apk 2.47.0 Android + 7.0 6 Agt 2024
apk 2.46.0 Android + 7.0 8 Agt 2024
apk 2.45.1 Android + 7.0 23 Mar 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Tivify

Penilaian

4.0
5
4
3
2
1
19 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
biggoldenwoodpecker6227 icon
biggoldenwoodpecker6227
1 bulan lalu

Saya suka Tivify

Like
Balas
massivebluecrab56221 icon
massivebluecrab56221
4 bulan lalu

sangat keren

1
Balas
cleverpurplecypress81757 icon
cleverpurplecypress81757
5 bulan lalu

Tidak berfungsi

Like
Balas
cleverblackcrane98225 icon
cleverblackcrane98225
5 bulan lalu

Sangat baik

Like
Balas
glamorousyellowduck98461 icon
glamorousyellowduck98461
5 bulan lalu

Saya berharap untuk mencobanya untuk melihat bagaimana cara kerjanya

Like
Balas
sillyredkingfisher56846 icon
sillyredkingfisher56846
5 bulan lalu

cinta 💕❤️❤️❤️❤️

Like
Balas
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Loklok - Dramas & Movies
Lebih dari sekadar streaming film dan serial
Ikon WeTV
Menyaksikan ratusan film dan serial Asia
Ikon IPTV Smart Player
Nikmati konten di aplikasi IPTV ini
Ikon ZLINK
Zhijian Technology
Ikon Samsung Radio
Aplikasi radio resmi untuk ponsel Samsung
Ikon Samsung TV Plus
Ratusan saluran TV gratis di Samsung
Ikon MAXstream
Jutaan saluran TV, seri, dan film untuk ditonton online
Ikon Disney+ Hotstar (Android TV)
Nikmati Disney+ Hotstar di Smart TV
Ikon CapCut
Aplikasi pengeditan video resmi dari TikTok
Ikon TikTok
Selamat datang di komunitas global video pendek
Ikon Loklok - Dramas & Movies
Lebih dari sekadar streaming film dan serial
Ikon YouTube
Semua konten yang Anda inginkan di ponsel Anda
Ikon Spotify
Bawa musikmu ke mana saja
Ikon Game Space Oppo
Optimalkan pengalaman bermain game kamu di Oppo
Ikon GCam - BSG's Google Camera port
Gunakan Google Kamera (GCam) di Android apa pun
Ikon Netflix
Semua film dan serial Netflix kini hadir di Android